KASTRASI

Posted by Mega Dewana on Saturday, December 29, 2012

Kastrasi atau emakulasi adalah tindakan menghilangkan alat kelamin jantan dari tanaman induk betina. Tujuan kastrasi adalah untuk menghilangkan benangsari dari bunga yang dipilih sebagai induk betina agar tidak terjadi penyerbukan sendiri.
Beberapa metode kastrasi adalah:
  • Forching method: mengilangkan benangsari dengan membuka kutup bunga yang masih menutup dengan paksa
  • Bagging method: menyelubungi bunga sehingga menjadi lebih panas dan membuka
  • Clipping method: menggunting ujung kutup bunga (tinggal putik saja)
  • Hot water treatment: bunga diletakkan diatas air anas sampai membuka
  • Blowing method: bunga dibungkus kemudian dipanaskan hingga membuka
  • Sucking method: pucuk bunga dipotong kemudian benangsari diaambil dengan pompa penghisap

{ 0 comments... read them below or add one }

Post a Comment

Silakan tinggalkan komentar. Kami menerima saran dan kritik yang membangun untuk kesempurnaan blog ini. Terima kasih